Menindaklanjuti pengumuman Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) mengenai raihan akreditasi Unggul Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia melalui Instrumen Suplemen Konversi (ISK), Prodi Manajemen FE UMI menggelar kegiatan “Sosialisasi Akreditasi Unggul Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia” pada hari Sabtu, Read More …
Author: Admin
Sosialisasi Akreditasi Unggul Prodi Manajemen FE UMI
Pendaftaran Kuliah Perbaikan Nilai
Sosialisasi dan Pembekalan Mahasiswa
Pada hari Sabtu, 14 Agustus 2021 dilaksanakan sosialisasi dan pembelakan mahasiswa tingkat akhir (semester 7) Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia Medan. Hadir dalam pertemuan daring tersebut Wakil Dekan 1, FE UMI Medan, Bapak Dr. Melanthon Rumapea, S.E., Ak., M.Si. CA., Kaprodi Manajemen, Bapak Read More …
Pembekalan dan Sosialisasi Penulisan Jurnal
Pada hari Rabu, 2 Desember 2020 jam 14.00 – 16.00 WIB dengan menggunakan media daring, Program Studi Manajemen mengadakan kegiatan pembekalan dan sosialisasi penulisan jurnal ilmiah bagi mahasiswa, dengan menghadirkan pembicara Robinhot Gultom, S.E., M.Si., dan Winarto, S.E., M.Sc. Diharapkan melalui kegiatan ini, mahasiswa Program Read More …
Pembekalan dan Sosialisasi Penulisan Skripsi
Seperti yang sudah diinformasikan sebelumnya, bahwa pada hari Kamis, 3 Desember 2020 jam 10.00 – 12.00 akan diselenggarakan kegiatan pembekalan dan sosialisasi penulisan skripsi bagi mahasiswa Prodi Manajemen FE UMI. Untuk pelaksanaan kegiatan tersebut, kelas akan dibagi menjadi 2, yaitu kelas 1 akan diampu oleh Read More …
Rapat Dosen Prodi Manajemen
Pada hari Sabtu, 21 November 2020 jam 09.00 – 11.00 WIB berlangsung rapat dosen Program Studi Manajemen FE UMI Medan. Rapat membahas kegiatan-kegiatan akademik seperti Ujian Tengah Semester, Yudisium dan Wisuda, serta hal-hal lain yang penting guna peningkatan mutu program studi, seperti penelitian, publikasi, dan Read More …
Pertemuan Daring Mahasiswa
Pada hari Sabtu, 21 November 2020 jam 11.00 – 12.00 WIB dilakukan pertemuan mahasiswa secara daring melalui aplikasi Zoom. Pertemuan ini dikhususkan bagi mahasiswa Prodi Manajemen FE UMI yang sedang dalam proses penyelesaian tugas akhir/skripsi, terbagi menjadi 2 kelas yaitu Kelas 1 dipandu oleh Robinhot Read More …
Dokumentasi Seminar Proposal Online
Salam sejahtera bagi kita semua, Sehubungan dengan pelaksanaan seminar proposal online di Program Studi Manajemen FE UMI, untuk tertib administrasi dan dokumentasi, diwajibkan mahasiswa yang melaksanakan seminar proposal untuk mengirimkan gambar screenshoot/printscreen para peserta yang hadir (mahasiswa yang seminar, dosen pembimbing, dosen penguji, dan peserta/audience) Read More …
Ujian Komprehensif Meja Hijau
Kaprodi Manajemen FE UMI
Mulai hari Senin, tanggal 2 November 2020, Bapak Robinhot Gultom, S.E., M.Si., dipercaya sebagai Ketua Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi, Universitas Methodist Indonesia menggantikan Bapak Remus Silalahi, S.E., M.M. yang kini menjadi Wakil Dekan II Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia. Selamat dan Sukses!